• AddressJl. Ki Hajar Dewantara No. 116 Iringmulyo
  • Email
  • Contact(0725) 42445-42

Kriteria 4 Sumber Daya Manusia

Dosen

Sumber Daya Manusia yang terdapat di Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris FKIP UM Metro terdiri atas dosen dan tenaga kependidikan. Dosen yang terdapat di program studi Bahasa Inggris terdiri atas 2 kelompok yakni dosen tetap yang bidang keahliannya sesuai dengan PS dan dosen tetap yang bidang keahliannya di luar PS. Dosen tetap yang keahliannya sesuai dengan PS mengajar mata kuliah inti di program studi tersebut dengan mendapatkan Surat Keputusan dosen tetap di program studi. sedangkan dosen tetap yang bidang keahliannya di luar PS mengajar mata kuliah umum dan mata kuliah wajib baik perguruan tinggi maupun fakultas.

Kebijakan

Kebijakan tertulis dalam bentuk peraturan perundang-undangan dan/atau peraturan pimpinan perguruan tinggi yang mengatur rekrutmen dan seleksi, penempatan, pengembangan, evaluasi kinerja, dan pemberhentian dosen di PT dan UPPS. Penetapan dasar aturan kebijakan FKIP UM Metro dalam menetapkan dosen dan tenaga kependidikan secara kualifikasi, kompetensi dan pengelolaan SDM dengan merujuk pada berbagai dokumen tersebut :

  1. Rencana Induk Pengembangan (RIP) UM Metro Tahun 2020-2030. (link: https://drive.google.com/file/d/1sqmH52OX4vtOeeJVHeS-32CQUgl44NW3/view?usp=sharing)
  2. Statuta UM Metro Tahun 2020. (link: https://drive.google.com/file/d/1amD4MmW0DjVgM10hHElaDO0olDxPi0pb/view?usp=sharing )
  3. Rencana dan strategi (Renstra) UM Metro Tahun 2020-2025. (link: https://drive.google.com/file/d/15F8Cu3J1uR21KP4AupLPhBrTS5X8rKIC/view?usp=sharing)
  4. Rencana Strategis (Renstra) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UM Metro Tahun 2020- 2025. (link: https://drive.google.com/file/d/15fNYVTp5lV89frpTyhDhZfj8EqboDlek/view?usp=sharing)
  5. Surat Keputusan badan Pembina Harian UM Metro Nomor: 010/II.3.AU/D/KEP/BPH/UMM/2021 tentang Peraturan Pokok Kepegawaian UM Metro, dan kode etik pegawai UM Metro nomor: 405/II.3.AU/D/UMM/2022
  6. Sistem Penjamin Mutu Internal

Link Bukti kebijakan: https://drive.google.com/drive/folders/1iPy3bXthkNXfSwV9IOOz0a5V-AYdpCbf?usp=sharing

 

Pelaksanaan

Rekrutmen dan Tes Seleksi Dosen

Pelaksanaan rekrutmen dan tes seleksi dosen di PT Dan UPPS baik dosen tetap (PNS atau yayasan) maupun dosen tidak tetap.

  1. Seleksi dan rekrutmen

Tahapan seleksi yang harus diikuti baik dosen maupun tenaga kependidikan melalui tahapan yang sama. Tahapan seleksi setelah proses rekrutmen selesai dan pelamar sudah menyerahkan berkas ke badan Administrasi Umun (BAU) maka proses seleksi berikutnya adalah:

    1. BAU melakukan koordinasi dengan Rektor dan WR 2 untuk mengatur jadwal seleksi.
    2. Seleksi berkas yang dilakukan oleh BAU.
    3. Tes Tertulis secara tatap muka ataupun online.
    4. Tes Micro Teaching untuk mengukur Kompetensi Prodi dan Bahasa Inggris dilakukan oleh Prodi yang dituju.
    5. Tes wawancara dalam Bahasa Inggris dilakukan oleh Rektor, WR I, WR 2, WR 3, WR 4
    6. Seleksi Fakultas berhubungan dengan ilmu dan Kompetensi pelamar oleh dekan, wakil dekan dan prodi.
    7. Seleksi terakhir oleh badan Pelaksana Harian (BPH) berhubungan tentang kepegawaian, Al Islam dan Kemuhammadiyahan.
    8. Pelamar yang dinyatakan lulus diberikan SK Dosen tetap yayasan oleh badan Pelaksana Harian (BPH). Pelaksanaan rekrutmen tenaga dosen di PS Pendidikan Bahasa Inggris disesuaikan dengan rencana pengembangan dan kebutuhan dosen PS Pendidikan Bahasa Inggris dan dilakukan oleh Kaprodi PS Pendidikan Bahasa Inggris. Proses tersebut menghasilkan analisis kebutuhan yang kemudian dilaporkan kepada Dekan,dan selanjutnya diusulkan kepada rector pada permulaan tahun anggaran. Upaya untuk pemenuhan jumlah rasio dosen dan mahasiswa, UM Metro melakukan rekrutmen tenaga dosen yang berijazah minimal S2 yang memiliki kualifikasi kompetensi dan berasal dari perguruan tinggi penyelenggara program pascasarjana yang minimal berakreditasi B atau baik sekali. Tahapan selanjutnya proses seleksi dan rekrutmen tenaga dosen tersebut dilaksanakan secara bertahap dan mengikuti aturan tertulis mengenai seleksi dan rekrutmen tenaga dosen yang diterbitkan. Seleksi dan rekrutmen terhadap penerimaan calon dosen dan tenaga kependidikan ditampilkan pada link https://rekrutmen.ummetro.ac.id/. Dasar sistem rekrutmen, penempatan, sampai dengan pemberhentian dosen dan tenaga kependidikan diatur melalui Peraturan Rektor Universitas Muhammadiyah Metro Nomor: 406/II.3.AU/D/UMM/2022 tentang Pokok Kepegawaian Universitas Muhammadiyah Metro dan Surat Keputusan Rektor Universitas Muhammadiyah Metro Nomor: 405/II.3.AU/D/UMM/2022 tentang Kode Etik Pegawai Universitas Muhammadiyah Metro.

Penempatan dan Pengembangan

Dosen

Penempatan dosen hasil seleksi dan rekrutmen disesuaikan dengan kebutuhan PS dan berdasarkan kecukupan rasio maksimal (1:25). Setiap dosen secara keseluruhan di PS Pendidikan Bahasa Inggris FKIP UM Metro memiliki kesempatan dan peluang yang sama dalam upaya mengembangkan karir dan akademiknya. Seperti contoh sebagai berikut :

  1. Setiap dosen yang memiliki kualifikasi pendidikan dengan jenjang Pendidikan minimal S2 berhak menjadi dosen tetap yayasan setelah memiliki KTA Muhammadiyah dan mengikuti pembinaan Baitul Arqom bagi dosen dan diberikan berupa hak gaji dan tunjangan sesuai dengan aturan yang berlaku pada UM Metro.
  2. Mendapatkan NIDN, memiliki hak dalam mengurus Jenjang Jabatan Akademik (JJA), serta mendapatkan hak dalam mengampu mata kuliah yang sesuai dengan bidang keahlian yang tertera dalam SK JJA.
  3. Mengajukan rencana penelitiannya dan mendapatkan hibah penelitian dan pengabdian dari internal lembaga, dikti dan pihak ketiga atau pihak lainnya.
  4. Diajukan untuk mengikuti dan memperoleh sertifikasi pendidik.
  5. Mengikuti seleksi beasiswa studi S3 dalam dan luar negeri baik yang dibiayai oleh UM Metro, Dikti atau pihak lain sesuai dengan bidang akademik di prodinya.
  6. Setiap dosen memiliki hak yang sama untuk dipromosikan menjadi pejabat struktural di UM Metro.
  7. Mengikutsertakan setiap dosen untuk melaksanakan seminar, lokakarya, dan workshop baik yang dilaksanakan di tingkat lokal, nasional maupun internasional.

Tenaga Kependidikan

  1. Setiap tenaga kependidikan ditempatkan sesuai dengan kompetensi, pangkat dan golongan yang dimiliki.
  2. Setiap tenaga kependidikan memiliki kesempatan yang sama untuk mengikuti pelatihan dan peningkatan keahlian kompetensi.
  3. Setiap tenaga kependidikan memiliki hak yang sama untuk dapat dipromosikan sebagai pejabat struktural di lingkungan UM Metro sesuai dengan ketentuan dan aturan yang berlaku.

Retensi

Retensi bagi dosen dan tenaga kependidikan yang berada di lingkungan UM Metro telah diatur di dalam buku pokok dosen kepegawaian dan kode etik dosen kepegawaian. Sistem retensi yang berlaku di UM Metro dilakukan secara bertahap yaitu mulai dari tingkatan pelanggaran ringan, pelanggaran sedang, dan pelanggaran berat. Adapun pelanggaran ringan yang berlaku bagi dosen dan tenaga kependidikan di UM Metro berupa teguran secara lisan, peringatan secara tertulis, peringatan keras, sampai dengan pengurangan jam mengajar pada mata kuliah dan bimbingan mahasiswa. Untuk selanjutnya pada tingkatan pelanggaran sedang mulai dari penundaan gaji berkala paling lama dalam jangka 1 tahun, penundaan kenaikan pangkat paling lama dalam jangka 1 tahun, dan dibebastugaskan dari jabatan fungsional yang diamanahkan. Tingkatan lebih tinggi pada pelanggaran berat dimulai dari penurunan pangkat satu tingkat, mengembalikan kerugian akibat pelanggaran yang ditimbulkan, dikembalikan ke pemerintah bagi dosen PNS yang dipekerjakan di Lingkungan UM Metro setelah menjalani proses persidangan Ad Hoc kode etik pegawai, diproses Hukum atau dilaporkan kepada aparat penegak hukum yang berwajib dan pemberhentian dengan tidak hormat.

 

Pemberhentian Dosen dan tenaga Kependidikan

Dasar kebijakan yang mengatur tentang pemberhentian dosen dan tenaga kependidikan tertuang di dalam Peraturan Rektor Universitas Muhammadiyah Metro Nomor: 406/II.3.AU/D/UMM/2022 tentang Pokok Kepegawaian Universitas Muhammadiyah Metro dan Surat Keputusan Rektor Universitas Muhammadiyah Metro Nomor: 405/II.3.AU/D/UMM/2022 tentang Kode Etik Pegawai Universitas Muhammadiyah Metro. Adapun yang menjadikan sebab dosen/tenaga kependidikan dapat diberhentikan terdapat 2 jenis yaitu pemberhentian secara hormat dan pemberhentian dengan tidak hormat. Proses pemberhentian dengan hormat dilakukan apabila: 1) meninggal dunia; 2) atas permintaan sendiri; 3) tidak mampu lagi menjalankan tugas pekerjaannya dengan alasan tertentu; 4) pengurangan pegawai; 5) menjadi pengurus di struktur organisasi Partai Politik; 6) Mencapai batas usia pensiun; Dan 7) Habis masa kontrak kerjanya. Sedangkan proses pemberhentian dengan tidak hormat dilakukan apabila: tenaga dosen atau tenaga kependidikan melakukan pelanggaran kode etik sesuai dengan aturan yang berlaku di UM Metro. Apabila terdapat pelanggaran salah satu dari keseluruhan aturan di atas, selanjutnya, Ka. PS akan menyelenggarakan rapat dengan segenap jajaran PS Pendidikan Bahasa Inggris untuk berdiskusi menampung saran dan masukan guna mempertimbangkan pengambilan keputusan, yang pada akhirnya mengajukan secara tertulis kepada Dekan FKIP, kemudian disampaikan kepada Rektor untuk dapat ditindak lanjuti.

Reward dan Punishment

Sistem reward dan punishment tenaga dosen dan tenaga kependidikan di lingkungan UM Metro tertuang dalam Peraturan Rektor Universitas Muhammadiyah Metro Nomor : 406/II.3.AU/D/UMM/2022 tentang pokok kepegawaian Universitas Muhammadiyah Metro. Pemberian reward dosen maupun tenaga kependidikan berupa kenaikan pangkat istimewa diberikan apabila menunjukkan prestasi luar biasa sesuai dengan keahlian, penemuan baru dalam bidang IPTEKS, dan mendapatkan SK rektor berupa kriteria prestasi kerja. Reward selanjutnya berupa promosi jabatan bagi dosen atau tenaga kependidikan yang memiliki prestasi dan dedikasi yang baik. Reward khusus bagi dosen diberikan dalam bidang catur dharma perguruan tinggi yang dilakukan rutin setiap satu semester dalam bentuk audit internal. Reward diberikan atas prestasi dosen dalam Pendidikan, penelitian, pengabdian, dan Al Islam Kemuhammadiyahan.. Sedangkan bentuk punishment yang berlaku di UM Metro diberikan apabila terdapat dosen atau tenaga kependidikan yang melanggar peraturan kode etik yang berlaku di lingkungan UM Metro. Pelanggaran yang berlaku memiliki berbagai tingkatan mulai dari kriteria pelanggaran ringan, sedang, maupun pelanggaran dalam kriteria berat.

 

Profil DTPS yang Bidang Keahliannya Sesuai Bidang PS

Profil DTPS yang bidang keahliannya sesuai dengan bidang PS dalam Tabel 4.1.2.2, yang mencakup (1) nama lengkap, (2) nomor induk dosen nasional (NIDN) atau Nomor Induk Dosen Khusus (NIDK), (3) tanggal lahir, (4) sertifikat pendidik, (5) jabatan fungsional, (6) gelar akademik,(7) pendidikan S-1, S-2, S-3 dan asal PT, dan (8) bidang keahlian untuk setiap jenjang pendidikan.

 

Profil DTPS yang Bidang Keahliannya di Luar Bidang PS

Profil DTPS yang bidang keahliannya di luar bidang PS dalam tabel 4.1.2.3, yang mencakup (1) nama lengkap, (2) nomor induk dosen nasional atau NIDN atau Nomor Induk Dosen Khusus (NIDK), (3) tanggal lahir, (4) sertifikat pendidik, (5) jabatan fungsional, (6) gelar akademik, (7) pendidikan S1, S2, S3 Dan asal PT, dan (8) bidang keahlian untuk setiap jenjang pendidikan.

 

Tabel 4.1.2.2 DTPS yang Bidang Keahliannya Sesuai dengan Bidang PS

 

No.

 

Nama Lengkap Dosen Tetap

 

NIDN/NIDK

 

Tanggal Lahir

Sertifikat

Pendidik (√)

 

Jabatan Fungsional

 

Gelar Akademik

Pendidikan S1, S2, S3 Dan Asal PT

Bidang Keahlian Setiap Jenjang Pendidikan

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

(9)

1

Amirudin Latif, S.Pd.Ing., M.Pd.

PDDikti (kemdikbud.go.id)

0203038002

03-03-1980

(√)

Lektor

S.Pd.Ing.M.Pd

S1 UT

S2 Univ. Negeri Malang

Pend. Bahasa Inggris Pend. Bahasa Inggris

2

Fenny Thresia, M.Pd

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

0222058403

 

22-05-1984

 

(√)

 

Lektor

S.Pd.

M.Pd.

S1 Universitas Bengkulu S2 UNSRI

Pend. Bahasa Inggris Pend. Bahasa Inggris

3

 

Drs. Bambang Eko Siagiyanto, M.Pd

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

0016076601

 

16-06-1966

 

(√)

 

Lektor

 

Drs. M.Pd.

 

S1 UNILA

S2 Univ. Negeri Malang

 

Pend. Bahasa Inggris Pend. Bahasa Inggris

4

 

Eva Faliyanti, M.Pd.BI

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

0224118002

 

24-11-1980

 

(√)

 

Lektor

S.Pd. M.Pd.BI

S1 UAD S2 UAD

Pend. Bahasa Inggris Pend.bahasa Inggris

5

Fitri Palupi Kusumawati, M.Pd.BI

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

0221068503

 

21-06-1985

 

(√)

 

Lektor

S.Pd. M.Pd.BI

S1 UAD S2 UAD

Pend. Bahasa Inggris Pend. Bahasa Inggris

6

Aulia Hanifah Qomar, M.Pd

PDDikti (kemdikbud.go.id)

0226098901

 

26-09-1989

 

(√)

 

Lektor

S.Pd.

M.Pd.

S1 UM Metro

S2 Univ. Sebelas Maret

Pend. Bahasa Inggris Pend. Bahasa Inggris

7

Dedy Subandowo, MA

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

0215068603

 

15-06-1986

 

(√)

 

Lektor

S.Pdf MA

S1 UAD S2 UGM

Pend. Bahasa Inggris Linguistik

8

Dr. Dedi Turmudi, MA TESOL

PDDikti (kemdikbud.go.id)

0204036801

 

04-03-1968

 

(√)

 

Lektor

S.Pd. MA TESOL

Dr.

S1 UNILA

S2 ST Vermont USA S3 Univ. Negeri Malang

Pend. Bahasa Inggris TESOL

Pend. Bahasa Inggris

9

Syaifudin Latif Darmawan, M.Pd

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

0203117901

 

03-11-1979

 

(√)

 

Lektor

SS M.Pd

S1 UNES S2 UNS

S1 Sastra Inggris

S2 Pend. Bahasa Inggris

 

 

10

Refai, M.Pd

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

0205047503

 

05-04-1975

 

(√)

 

Asisten Ahli

 

S.Pd.Ing M.Pd

 

S1 UT

S2 Univ. Negeri Malang

 

Pend. Bahasa Inggris Pend. Bahasa Inggris

11

 

Dr. Sudirman Aminin, M.Hum

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

 

0021015707

 

 

21-01-1957

 

 

(√)

 

 

Lektor Kepala

 

 

M.Hum

 

S1 Unila S2 UGM S3 UGM

 

pend. Bahasa Indonesia Linguistics

Linguistics

Link ijazah: https://drive.google.com/drive/folders/131qx63f1v9rH3yNJkJe6YQXW1O5QdVSs?usp=sharing

Link JJA: https://drive.google.com/drive/folders/1GSTbk0nMjs6CkdOZqdLa51QURPdR8h0c?usp=sharing

Link Sertifikat Pendidik: https://drive.google.com/drive/folders/1ZKAIv4WAtM1-V3wBe0QwRhY7lX6zBBjA?usp=sharing

 

Tabel 4.1.2.3 DTPS yang Bidang Keahliannya di Luar Bidang PS

 

No.

 

Nama Lengkap Dosen Tetap*

 

NIDN

 

Tanggal Lahir

Sertifikat

Pendidik (√)

 

Jabatan Fungsional

 

Gelar Akademik

Pendidikan S1, S2, S3 dan Asal PT

Bidang Keahlian untuk Setiap Jenjang Pendidikan

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

(9)

1

Dr. Prima Angkupi, M.H.

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

0223128601

 

23-12-1986

 

(√)

 

Lektor

 

Dr.

S1, UM Metro; S2, UNILA;

S3, Universitas Trisakti

S1, Ilmu Hukum;

S2, Magister Hukum; S3, Ilmu Hukum

2

 

Dr. M. Samson Fajar, M.Sos.

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

 

0231078203

 

 

31-07-1982

 

 

(√)

 

 

Lektor

 

 

Dr.

S1, UM Metro;

S2, UIN Radin Intan; S3, UIN Radin Intan

S1, Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) S2,Komunikasi Penyiaran Islam

S3, Hukum Keluarga

3

 

Muhammad Nur, M.Kom.I

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

0202048301

 

02-04-1983

 

(√)

 

Lektor

 

S.Sos.I M.Kom.I

 

 

S1 UM Metro

S2 UIN Raden Intan

 

 

S1. KPI S2 KPI

4

 

Rio Septora, M.Pd

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

 

0218098502

 

 

18-09-1985

 

 

(√)

 

 

Lektor

 

S.Pd M.Pd

 

 

S1 UNSRI S2 UNSRI

 

 

Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia

5

Hadi Pranoto, M.Pd

PDDikti (kemdikbud.go.id)

 

0219079101

 

19-07-1991

 

(√)

 

Lektor

S.Pd.

M.Pd.

S1 UM Metro S2 UNNES

BK BK

 

Rasio DTPS terhadap Mahasiswa Reguler

Jumlah Dosen Tetap (tabel 4.1.2.2)

Jumlah Mahasiswa Reguler (tabel 3.2.2)

Rasio dosen: mahasiswa

(1)

(2)

(3)

11

185

1:17

 

Rasio jumlah DTPS yang bidang keahliannya sesuai dengan bidang PS terhadap jumlah mahasiswa reguler (Tabel 4.1.2.4). Tabel 4.1.2.4 Rasio DTPS terhadap Mahasiswa Reguler

 

Beban Kerja Dosen Tetap

Beban kerja mencakup kegiatan Tridharma (pembelajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat/PkM) dan kegiatan manajemen bagi yang menduduki jabatan tertentu (yaitu Rektor, Wakil Rektor, Dekan, Wakil Dekan, Ketua Lembaga, Sekretaris Lembaga, Kepala PS, Sekretaris PS, Kepala UPT, dan lain-lain). Beban kerja tersebut dituangkan dalam bentuk satuan kredit semester (sks). Dosen tetap di sini adalah DTPS yang keahliannya sesuai dengan bidang PS Kegiatan Tridharma PT dan manajemen DTPS yang bidang keahliannya sesuai dengan PS di tahun akademik terakhir (TS) (Tabel 4.1.2.5). 

 

Tabel 4.1.2.5 Beban Kerja Dosen Tetap

 

 

 

No.

 

 

 

Nama Lengkap Dosen Tetap

sks* Pembelajaran pada

 

 

 

sks* Penelitian

 

 

sks* PkM

sks* Manajemen

 

Jumlah sks* Beban Kerja

PS Sendiri (S1, S2,

dan S3)

PS Lain di PT Sendiri

PT

Lain

PT

Sendiri

PT

Lain

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

(9)

(10)

1

Amirudin Latif, M.Pd

8

0

0

3

0

3

0

14.00

2

Fenny Thresia, M.Pd

10

0

0

2

2

0

0

14.00

3

Eva Faliyanti, M.Pd.BI

10

0

0

2

2

0

0

14.00

4

Syaifudin Latif Darmawan, M.Pd

10

0

0

2

2

0

0

14.00

5

Drs. Bambang Eko Siagiyanto, M.Pd

10

0

0

2

2

0

0

14.00

6

Aulia Hanifah Qomar, M.Pd

10

0

0

2

2

0

0

14.00

7

Fitri Palupi Kusumawati, M.Pd.BI

10

0

0

2

2

0

0

14.00

8

Dedy Subandowo, M.A.

4

0

0

4

2

0

0

10.00

9

Refai, M.Pd.

10

0

0

2

2

0

0

14.00

10

Dedi Turmudi, MA. Tesol

8

0

0

4

2

0

0

14.00

11

Dr. Sudirman, M.Pd.

6

0

0

4

2

0

0

12.00

Jumlah

96

0

0

29

20

3

0

148

Rata-rata

8.73

0.00

0.00

2,64

1.82

0.27

0.00

13.45

*Rata-rata sks di semester gasal dan genap

Kegiatan Mengajar Dosen Tetap

 

No.

 

Nama Lengkap Dosen Tetap

 

Jumlah Kelas

 

Jumlah sks

 

Kode Mata Kuliah

 

Nama Mata Kuliah

Jumlah Pertemuan yang Direncanakan

Jumlah Pertemuan yang Dilaksanakan

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

Semester Gasal

1

Amirudin Latif, M.Pd

1

2

ING2018

Advanced Grammar

16

16

Kegiatan mengajar DTPS yang bidang keahliannya sesuai dengan PS di tahun akademik terakhir (TS) (Tabel 4.1.2.6) Tabel 4.1.2.6 Kegiatan Mengajar Dosen Teta

 

No.

 

Nama Lengkap Dosen Tetap

 

Jumlah Kelas

 

Jumlah sks

 

Kode Mata Kuliah

 

Nama Mata Kuliah

Jumlah Pertemuan yang Direncanakan

Jumlah Pertemuan yang Dilaksanakan

 

 

1

2

ING2071

Reflection on Religious Practices

16

16

2

Drs. Bambang Eko Siagiyanto, M.Pd

1

2

ING 2007

Introduction to Linguistics

16

16

 

 

1

2

ING2016

Method and Technique in ELT

16

16

3

Fenny Thresia, M.Pd

1

2

ING2020

Media in ELT

16

16

 

 

1

2

ING2045

TEFL for Specific Purposes

16

16

4

Eva Faliyanti, M.Pd.BI

1

2

ING 2002

Basic Vocabulary

16

16

 

 

1

2

ING2019

Advanced Vocabulary

16

16

 

 

1

2

ING2053

Interpreting

16

16

5

Fitri Palupi Kusumawati, M.Pd

1

2

ING 2001

Basic Grammar

16

16

 

 

1

2

ING2025

Prose in ELT

16

16

6

Aulia HanifaH Qomar, M.Pd.

1

2

ING 2006

Speaking for General Communication

16

16

 

 

1

2

ING2051

Public Speaking

16

16

7

Dr. Dedi Turmudi, MA TESOL

1

2

ING 2004

Paragraph Writing

16

16

 

 

1

2

ING2021

Cross Culture Understanding

16

16

8

Refai, M.Pd

1

2

ING2044

ICT in ELT

16

16

 

 

1

2

ING2056

Forensic Linguistics

16

16

9

Syaifudin Latif Darmawan, M.Pd.

1

2

ING 2003

Basic Reading

16

16

 

 

1

2

ING2017

English Literature in ELT

16

16

10

Dedy Subandowo, MA

1

2

ING2023

English Morphosyntax

16

16

 

 

1

2

ING2048

Semantics and Pragmatics

16

16

 

No.

 

Nama Lengkap Dosen Tetap

 

Jumlah Kelas

 

Jumlah sks

 

Kode Mata Kuliah

 

Nama Mata Kuliah

Jumlah Pertemuan yang Direncanakan

Jumlah Pertemuan yang Dilaksanakan

11

Dr. Sudirman Amin, M.Hum.

1

2

MKU200321

Bahasa Indonesia Keilmuan

16

16

 

 

1

2

ING165434

Linguistics

16

16

Jumlah

368

368

Rata-Rata

16

16

Semester Genap

1

Amirudin Latif, M.Pd

1

2

ING2058

Research Article Analysis

16

16

 

 

1

2

ING2068

Arabic Language

16

16

2

Drs. Bamabang Eko Siagiyanto, M.Pd

1

2

ING2014

Phonetics and Phonology

16

16

 

 

1

2

ING2030

Syllabus & Material Development

16

16

 

 

1

2

ING2061

English Textbook Analysis

16

16

3

Fenny Thresia, M.Pd

1

2

ING2037

TEFL for General Purposes

16

16

 

 

1

2

ING2065

English for Hotel and Tourism

16

16

 

 

1

2

ING2040

English for Young Learners

16

16

4

Eva Faliyanti, M.Pd.BI

1

2

ING2009

Intermediate Vocabulary

16

16

 

 

1

2

PEN2001

Belajar dan Pembelajaran

16

16

5

Fitri Palupi Kusumawati, M.Pd.BI

1

2

ING2008

Intermediate Grammar

16

16

 

 

1

2

ING2036

Second Language Acquisition

16

16

 

 

1

2

ING2066

English for Medical Purposes

16

16

6

Aulia Hanifah Qomar, M.Pd

1

2

ING2013

Speaking for Formal Context

16

16